Sekilas Tentang Daerah Rajamandala

Rajamandala adalah sebuah
kawasan yang berada di wilayah
Jawa Barat, tepatnya berada
dalam wilayah administratif
Kabupaten Bandung Barat.
Letaknya berbatasan dengan
wilayah Kabupaten Cianjur di
sebelah barat.

Pusat pemerintahannya ada di
Kecamatan Cipatat, sementara
pusat keramaiannya ada di
daerah Pasar Rajamandala dan
Saguling yang memang di lalui
oleh jalan Bandung-Cianjur.
Wilayah Rajamandala didominasi oleh daerah yang bergunung-gunung, namun sayang sebagian telah habis oleh industri pertambangan, padahal daerah ini cukup berpotensi untuk dijadikan daerah pariwisata alam, terutama gunung- gunung dan batuan-batuannya, daerah ini dulunya disinyalir merupakan bagian dari danau purba Bandung.

Related Posts:

  • Pemenang Pilkada Kota Cimahi 2017Pemilihan Kepala Daerah Kota Cimahi telah selesai dilaksanakan pada 15 Februari 2017, bahkan penghitungan suara yang dilakukan oleh Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kota Cimahipun kini telah mencapai 100%. Dari hasil pengh… Read More
  • Jelang Lebaran Pusat Perbelanjaan Cimahi Diserbu WargaShaum Ramadhan telah memasuki hari ke 22, hari Raya Idul Fitri atau Lebaran tinggal sekitar satu mingguan lagi, dan seperti yang terjadi pada tahun-tahun sebelumnya berbagai pusat perbelanjaan di Kota Cimahi mulai ramai diser… Read More
  • Daftar Hotel di Kota Cimahi dan SekitarnyaCimahi adalah salah satu kota di Jawa Barat yang letaknya berbatasan dan dengan ibukota Provinsi Jawa Barat, Bandung. Kota Cimahi mengalami pertumbuhan yang cukup pesat, sehingga walaupun luas wilayahnya kecil namun pendudukn… Read More
  • Hasil Quick Count Pilkada Cimahi 2017Pada pilkada serentak tahun 2017 in i di Provinsi Jawa Barat hanya ada 3 daerah yang menyelenggarakannya, yaitu Kabupaten Bekasi, Kota Tasikmalaya dan tentu saja yang akan kita tampilkan sekarang ini adalah Pilkada Kota Cimah… Read More
  • Inilah 3 Pasangan Calon Walikota Yang Akan Bertarung Di Pilkada Cimahi 2017Pilkada tahun 2017 di Kota Cimahi kemungkinan besar akan diikuti oleh tiga pasangan calon walikota, karena hingga batas akhir pendaftaran Pilkada Cimahi 2017 ditutup pada Jumat 23 September 2016 yang lalu , tidak ada lagi pas… Read More

0 komentar:

Post a Comment

Note: only a member of this blog may post a comment.